Postingan

Menampilkan postingan dari Januari, 2024

MENDALAMI INTI DARI DHCP

Gambar
  DHCP  s erver   adalah kepanjangan dari   Dynamic Host Configuration Protocol , yaitu jenis protocol networking standar yang diakai di setiap perangkat router atau switch (Support) ubuat melakukan pendistribusikan konfigurasi alamat IP kepada client Fungsi DHCP Server 1. Memudahkan Pembagian IP Addres Karna adanya layanan ini, membuat kamu gak perlu lagi untuk melakukan setting IP address pada setiap client. kamu hanya perlu duduk santai saja, dan sudah menyediakan DHCP Server. Yang membuat pengguna akan terhubung otomatis dalam jaringan kita. Mudahkan? Bagaimana jika kamu membuatnya secara satu persatu pada setiap client. 2. Mencegah Terjadinya IP Conflict Membangun jaringan menggunakan IP secara static kadang jugak bisa membahayakan jaringan juga, apalagi jika pada jaringan memiliki banyak client. Ketika Anda melakukan setting IP secara static pada seluruh client, tentu Anda harus menghapalnya banget untuk mengetaui informasi lebih jelas. Dari situ, kamu jugak bi...

MENYELAM KEDALAM VLAN

Gambar
 APA ITU VLAN Virtual Local Area Network atau  VLAN adalah  sekumpulan perangkat yang ada di satu atau lebih jaringan LAN dan dikonfigurasikan oleh perangkat lunak sehingga dapat berkomunikasi antara satu dengan lainnya seolah-olah berada di saluran yang sama. VLAN sendiri sebenarnya merupakan sebuah jaringan yang berada di dalam Local Area Network (LAN) sehingga dalam satu jaringan LAN bisa terdiri atas lebih dari satu jaringan VLAN. Secara umum, konfigurasi jaringan Virtual Local Area Network (VLAN) dilakukan oleh perangkat lunak atau software. Fungsi VLAN Fungsi Virtual Local Area Network atau VLAN adalah mengakomodir konfigurasi pada jaringan komputer fisik menjadi beberapa domain siaran. Meski memiliki domain siaran berbeda, jalur yang dihasilkan oleh VLAN tersebut masih melewati perangkat penghubung yang sama. Biasanya dikonfigurasikan dengan mikrotik atau cisco Manfaat VLAN Berikut ini merupakan beberapa manfaat VLAN yang bisa ANda dapatkan, dari berbagai manfaat t...